PSMTI Kota Madiun Bagikan Bantuan dan Bingkisan Kepada Kaum Disabilitas

Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Kota Madiun Jawa Timur menggelar kegiatan bantuan sosial kepada panti asuhan Bhakti luhur kota Madiun (8/1/2025)

Selain memberikan bantuan dana, PSMTI Kota Madiun juga memberikan bingkisan Natal untuk anak Disabilitas di SLB Bhakti luhur.

Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangkaian Berbagi Kasih Natal bersama Kaum Disabilitas.

Penulis dan Editor : Digital TI PSMTI Departemen dan WKU Departemen


Posted

in

by

Tags: